Minggu, 25 Januari 2026

Pengawasan Koperasi Merah Putih Desa Belo Berlangsung Aman dan Lancar

 



Sumbawa Barat – Babinsa Desa Belo Koramil 1628-05/Jereweh Kodim 1628/Sumbawa Barat, Serda Sukardin, melaksanakan kegiatan pengawasan Koperasi Merah Putih di Desa Belo, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Minggu, 25 Januari 2026.


Kegiatan pengawasan tersebut dilakukan untuk memastikan operasional Koperasi Merah Putih berjalan dengan tertib, transparan, dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Kehadiran Babinsa di lokasi juga merupakan bentuk pendampingan dan pengawasan guna mendukung kelancaran kegiatan koperasi di wilayah binaan.


Selama pelaksanaan kegiatan, pengawasan Koperasi Merah Putih Desa Belo terpantau berjalan aman dan lancar, tanpa adanya kendala menonjol.


(Pendim 1628/KSB)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jaga Ketertiban Lingkungan, Babinsa Jereweh Laksanakan Patroli Malam

  Sumbawa Barat – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-05/Jereweh Kodim 1628/Sumbawa Ba...